Sabtu, 10 Desember 2016

Hurt

Air mata ini tidak bisa berhenti, bisakah kalian membantuku untuk menghentikaanya. Aku tahu ini salah namun bukan sepenuhnya kesalahan ku, Aku menyayangimu akan tetapi caraku berbeda sehingga kamu tak dapat menyadarinnya. Aku bukan seseorang yang dapat menunjukan perhatian dan kasih sayang kepada orang yang bersangkutan, Aku hanya akan berkata kepada orang disekitarmu yang juga menyayangimu. Aku tak mau kau dibodohi oleh mereka, karena mereka teralu sering membodohimu, tapi kau tak menyadarinya malah kau berfikir akulah yang sering membodohimu. 
Aku tau aku hanya memberatkan mu, tapi  aku tak mengerti kenapa kau selalu begitu. Terkadang aku tak ingin menjadi orang yang penting dalam hidupmu karena dirimu lebih menyayangi orang yang tidak penting dalam hidupmu. Kau aku tak pernah ingin bercerita kepada mu mengenai masalah ku karena aku tak mau membebanimu kenapa kau tak mengerti. 
Aku lelah untuk menjadi seseorang yang sok tegar, seseorang yang selalu berusaha untuk ceria, lelah menjadi seekor burung yang memilih keluar dari sangkarnya untuk dapat melupakan msalahnya barang sejenak. Aku membutuhkan seseorang untuk dapat menjadi sandaran hidupku. 
Ya aku sadar aku mempunyai ALLAH yang menjadi sandaranku namun mengapa sekarang rasanya sangat sulit untuk ku melakukan hal hal yang dpat mendekatkanku dengannya aku ingin dekat dengannya....


Depok, 10 Desember 2016



Kyuna

Selasa, 08 Maret 2016

Andaikan Kita Bisa Memilih....

Mungkin banyak dari kita yang merasa jika seandainya bisa memilih kami akan memilih untuk menjadi sesok anak kecil saja dibangingkan tumbuh menjadi orang dewasa yang harus melakukan segala hal dengan sendiri, menjadi sosok orang dewasa mungkin pada awalnya kita fikir itu adalah hal yang menyenangkan tapi saat kita berada pada saat itu, lama kelamaan rasa itu berubah lama lama kita akan merasa jenuh dengan segala tugas yang diberikan untuk kita tapi sesungguhnya hal ini bukan lah karena sebuah kesalahan tapi hal ini adalah suatu cara untuk kita dapat melalui seleksi manakah makhluk TUHAN yang dapat lulus dari ujian di dunia ini yang dimana kita akan diuji dengan berbagai hal....
Apakah kita dapat lulus dan masuk kedalam surgannya ?
Apakah kita dapatmensyukuri segara nikmatnya ? Apakah kalian sudah merenungkannya tak semua orang dapat memiliki hal yang kalian punya tak semua orang dapat menjadi seperti kaliana banyak manusia yang diuji lebih berat didunia ini dibandikan kita... Jadi janganlah kita mengatakan jika Tuhan tidak adil kepada kita karenak sesungguhnya TUHAN sudah berlaku sangat ADIL.... Marilah kita mulai sekarang untuk melihat lagi dirikita apakah kelebih yang kita punya sehingga Tuhan memilih kita untuk melakukan semua ini karena sesungguhnya Tuhan tidak akan menguji hambanya yang tidak mampu tapi mengapa jika seperti itu banyak yang bunuh diri... Itu semua dikarena mereka sudah jauh dari Tuhan sehinnga dengan ujian sedikit saja mereka merasa sangat berat dan mereka menjadi dengan setan....  jadi marilah kita renungkan bersama sama dan mulai merubah pandangan hidup kita ini...

Jakarta, 4 maret 2016
19.25
Dreamer_22

Minggu, 27 Desember 2015

Indonesai Negeri Adil ??

Kebingunganku dengan hukum di negeriku ini


Negeri ini adalah negeri yang katanya negeri demokrasi akan tetapi hukum di negeri ini seperti pisau yang dimana diujungnya yang kecil disitu yang tajam dan dimana saat diujungnya lebar itu adalah titik yang sangat tumpul...

Sedih saat melihat bagaimana penegak-penegak hukum dinegeriku ini dapat dengan mudah untuk melanggar sumpahnya tidak hanya dengan rakyat Indonesia akan tetapi juga dengan Tuhannya. Apalagi yang dapat kupercayakan kepada penegak hukum ini karena sumpah mereka dengan Tuhannya saja dapat dengan mudah mereka langgar.

Sedih... 
Saat aku mulai menyadari jika negeriku ini mulai berubah haluan ke arah yang lebih buruk. Jika kubaca berbagai kisah Indonesia pada saat jaman presiden kita yang terdahulu. 

Misalnya...
Pada saat jaman soekarno Indonesia sangat dihargai dan dihormati oleh negara lain tapi kini apa yang kita dapatkan...

Saat dulu... 
Pada saat zaman presiden Suharto kami para perempuan akan merasa aman walaupun pulang lebih dari jam 12 malam tapi sekarang saat pulang bahkan lewat dari jam 6 malam saja kami para wanita sudah mersa sangat takut.

Sedih...
Saat ku ingat pada masa presiden Habibie dimana harga rupiah terhadap dolar dapat dengan drastis turun dari 17.000 menjadi 6.500 tapi sekarang sangat sulit bagi kita untuk dapat menurunkan dolar.

Ya Allah... 
Kami tahu jika kami adalah hamba Mu yang berdosa akan tetapi ada satu permintaanku kepadamu...
Ya Allah.... 
Kami mohon agar negeri ini dapat menjadi negeri yang damai dan sejahtera...
Ya Allah...
Tolong kabulkan lah doa kami... 
Aamiin Ya allah...

Sabtu, 26 Desember 2015

Indonesia Mungkin banya orang yang tidak mengetahui kehebatan dari negeri ini..
Bahkan banyak masyaraktnya puntidak tahu..
Mugkin bukan kehbatan dalam berpolitik..
tapi kehebatan Indonesia didalam hal budaya bahkan persahabat dengan negara lain..
Indonesia adalah negara yang memiliki prinsip Ideologi Non-blok karena apa ?
Karena bagai mana mungkin Indonesia dapat memilih barat atau pu timur karena kedua duanya adlah sahabat Indonesia
Indonesia mungkin jika ada presiden Seokarno masih ada dapat memperbaiki hubungna negara Korea Utara dan Korea Selatan karena apa ? Karena Indonesia adalah Sahabat dari kedua beleh Pihak..
Indonesai sangat dihargai di Rusia

Minggu, 08 November 2015

Introduce

Hello.. 
Semuanya aku adalah seorang anak perempuan yang lahir dibulan Oktober. Aku memlih nama pena yang bernama Dreamer2217, aku memilih ini karena aku mempunyai mimpi yang sangat besar. Dan mengapa aku memilih angka 17 kareana aku ingin menjadi seseorang yang berguna untuk negeri ku yang berulang tahun pada tanggal 17 Agustus, sedangkan 22 adalah tanggal yang sangat berarti untukku. Diblog ini aku ingin mencoba belajar untuk menghadapi masa depan ku nanti, aku harap kalian dapat membantuku sesuai dengan berjalannya waktu. Aku juga berharap agar aku dapat memberitahukan semua mimpiku yang sangat banyak. Aku harap kita dapat menjadi teman yang baik...Terimakasih karena sudah mau membaca tulisanku ini :) Maaf jika terjadi kealahan kata-kataku karena aku adalah seorang anak yang mencoba menghadapi dunia luar melalui bantuan dari dunia maya ini. 
Dreamer2217